Jumat (16/09) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Madiun menyelenggarakan rapat paripurna di Gedung paripruna DPRD Kota Madiun.
Rapat Paripurna dibuka dan dipimpin H. Armaya (Wakil Ketua DPRD ) dihadiri Anggota DPRD Kota Madiun
DPRD Kota Madiun menetapkan Panitia Khusus (pansus) untuk membahas 3 raperda inisiatif DPRD Kota Madiun Tahap III tahun 2022 diantaranya Raperda tentang Pendidikan Pancasila dan Wawasan Kebangsaan yang disampaikan Winarko, Raperda tentang Penyelenggaraan Bidang Jaminan Produk Halal disampaikan Bagus Panuntun, dan Pengawasan Mutu Air Minum disampaikan Sudarjono, kemudian dilanjutkan pembacaan Surat Keputusan DPRD yang disampaikan oleh Misdi (Sekretaris DPRD) .(PPIDSetwan)
Berikut susunan keanggotaan pansus 3 Raperda Inisiatif DPRD :
SUSUNAN DAN KEANGGOTAAN PANITIA KHUSUS I (SATU) DPRD
PEMBAHASAN RAPERDA INISIATIF DPRD
TAHAP III TAHUN 2022 TERHADAP RAPERDA TENTANG
PENDIDIKAN PANCASILA DAN WAWASAN KEBANGSAAN
- Ketua : WINARKO, S.H., M.Hum.
- Wakil Ketua : DWI JATMIKO AGUNG SUBROTO, S.H., S.E., M.M.
- Anggota : ANDI RAYA BAGUS MIKO SAPUTRA, S.H.
- Anggota : ISTONO, M.Pd.
- Anggota : H. ARMAYA
- Anggota : HARI SANTOSO, S.T.
- Anggota : TUTIK ENDANG SRI WAHYUNI
- Anggota : RINA HARYATI, S.T., M.M.
- Anggota : Drs. SUYARTO, M.Pd.
- Anggota : Drs. SUBYANTARA
- Sekretaris bukan Anggota : Sekretaris DPRD Kota Madiun
SUSUNAN DAN KEANGGOTAAN PANITIA KHUSUS II (DUA) DPRD PEMBAHASAN RAPERDA INISIATIF DPRD
TAHAP III TAHUN 2022 TERHADAP RAPERDA TENTANG PRODUK HALAL
- Ketua : F. BAGUS PANUNTUN
- Wakil Ketua : H. NUR SALIM, S.Pd.I.
- Anggota : YULIANA
- Anggota : YUNITA ALIYA WIJAYANI, S.Psi., M.Pd.
- Anggota : DODIK DANANG SETIAWAN
- Anggota : IHSAN ABDURRAHMAN SIDDIQ
- Anggota : Drs. SUGENG, S.H., M.H.
- Anggota : ISMIATI, S.H., S.Pd.
- Anggota : SLAMET HARIYADI
- Anggota : H. AGUS WIYONO, S.H.
- Sekretaris bukan Anggota : Sekretaris DPRD Kota Madiun
SUSUNAN DAN KEANGGOTAAN PANITIA KHUSUS III (TIGA) DPRD PEMBAHASAN RAPERDA INISIATIF DPRD TAHAP III TAHUN 2022 TERHADAP RAPERDA TENTANG PENGAWASAN KUALITAS AIR
- Ketua : SUDARJONO, S.T.
- Wakil Ketua : HANDOKO BUDI SETYO, S.H.
- Anggota : RUDY WISNU WARDHANA, S.S.
- Anggota : GANDHI HATMOKO, M.Si.
- Anggota : SUTARDI
- Anggota : DEDI TRI ARIFIANTO, S.E.
- Anggota : SUDJARWO, S.T.
- Anggota : H. NGEDI TRISNO YHUSIANTO, S.H., M.Hum.
- Anggota : ERLINA SUSILORNI, S.Si., Apt., M.M.
- Anggota : drg. INDAH SAT RACHMANIATI
- Sekretaris bukan Anggota : Sekretaris DPRD Kota Madiun