Sekretariat DPRD Kota Madiun Blog
MADIUN – Sekretaris DPRD Kota Madiun, Misdi, memimpin rapat yang membahas penyusunan tata tertib DPRD Kota Madiun yang baru. Rapat dihadiri oleh struktural Sekretariat DPRD Kota Madiun dan dilaksanakan pada Selasa (03/09) di ruang...
MADIUN – Setelah mulai menjabat sejak Senin (26/8), Anggota DPRD Masa Jabatan 2024-2029 adakan Rapat Dengar Pendapat (RDP) membahas hasil fasilitasi Gubernur Jawa Timur atas Raperda tentang P-APBD Kota Madiun Tahun Anggaran 2024. Rapat...
MADIUN – Pj. Wali Kota Madiun, Eddy Supriyanto, agendakan kunjungan kerja Sekretariat DPRD Kota Madiun pada Rabu (28/08). Kunjungan langsung disambut oleh Sekretaris DPRD, Misdi, dan jajaran Kepala Bagian Sekretariat DPRD Kota Madiun. Kunjungan diawali...
MADIUN – Anggota DPRD terpilih dalam Pemilihan Umum yang dilakukan pada bulan Februari lalu telah resmi dilantik dengan digelarnya Rapat Paripurna Pengucapan Sumpah/Janji Anggota DPRD Masa Jabatan 2024-2029, Senin (26/8) di Gedung Paripurna DPRD...
MADIUN – DPRD Kota Madiun melalui Bapemperda mengadakan Rapat Dengar Pendapat (RDP) pada Kamis (22/08) di Gedung Paripurna DPRD Kota Madiun. Rapat dipimpin oleh Wakil DPRD Kota Madiun, Istono, dihadiri oleh pimpinan DPRD, anggota...